Kamis, 30 Agustus 2012

Update Grand Chase 30 Agustus 2012

Update Grand Chase 30 Agustus 2012

Lupus menemukan kekuatan terbarunya! Kali ini ia akan menggunakan senjata legendaris para demon, Rupture! Wah, seperti apa ya kekuatannya? O ya, Raccoon juga kembali membawa Raccoon Tornado ke Ernas! Kali ini ia membawa teman barunyaiMedusa! Dan tidak ketinggalan, event-event menarik masih menemani minggu ini seperti Rainbow 7 Event, Executioner Update Event dan Lupus Gratis! Jangan sampai ketinggalan ya!
Dalam Update Grand Chase 30 Agustus 2012 ini, Team Grand Chase sudah menyiapkan update yang sangat menarik dengan menampilkan banyak fitur baru. Persiapkan diri kalian untuk menyambut update keren dari Grand Chase kali ini Lupus 2nd Job Change: Executioner, Rainbow 7, Executioner Update Event, New Item: Executioner Limited Package,  Raccoon Tornado, Lupus Gratis dan Lucky Chasers! Don't Miss It!
LUPUS 2nd JOB CHANGE:EXECUTIONER:

 

Dalam update kali ini Lupus akan memiliki perubahan job kedua-nya (2nd job change) yaitu Executioner! Untuk menjadi Executioner, Lupus harus mencapai level 40 terlebih dahulu. Untuk dapat menjadi Executioner, harus membeli mission yang tersedia di shop. Ada 2 jenis mission yang tersedia, yaitu:

Executioner Mission [Cash]

Mission yang lebih mudah untuk mendapatkan Lupus 2nd job change: Executioner.

Executioner Mission [GP]

Mission untuk mendapatkan Lupus 2nd Job Change: Executioner.

Berikut perbedaan Executioner Mission [Cash] dan Executioner Mission [GP] :

Executioner Mission [Cash] Executioner Mission [GP]
 
 
 
 

 

Berikut dan khusus yang dapat digunakan oleh Executioner!

Image  Deskripsi

Rupture

Serangan special dengan menggunakan Rupture, senjata ke-dua. (tekan berkali-kali untuk dapat menembak lebih banyak).

Increase Dash Speed Lv3

Menambah kecepatan dash (lebih baik dari Lv2).

Increase Bullet Count

Menambah jumlah peluru yang ditembakkan Rupture.

Soul Shackles

Serangan special dengan menghujam Nether Blade ke tanah, mengakibatkan lawan terpental dari ledakan.

Howling Gale

Serangan special dengan memutar Rupture seperti nunchaku.

Impale

Teknik special yang menerjang lawan setelah memanggil Rupture, membuat sebuah ledakan setelah menghantamkan nunchaku pada lawan.

Howling Gale: Increase Damage

Menambah kekuatan serang Howling Gale.

Rupture: Increase Damage

Menambah kekuatan serangan Rupture.

CIncrease AP Recovery Rate Lv3p

Meningkatkan AP recovery Lupus (lebih baik dari Lv2).

Bloody Gust

Serangan special dengan menggabungkan serangan Nether Blade dan Rupture.

Bloody Gust: increase Damage

Meningkatkan Daya Serang Bloody Gust.

 


LUPUS EXECUTIONER UPDATE EVENT

 

Periode Event: 30 Agustus 2012 - 6 September 2012 (sebelum maintenance)

Selama periode event kalian akan menemukan  Emblem Lupus Executioner, Emblem tersebut memiliki fungsi yaitu Exp+10%

RAINBOW EVENT:

 

Rainbow Event

 

Periode event: 30 Agustus 2012 - 5 September 2012

Sebuah Event unik disiapkan dalam Update Grand Chase 30 Agustus 2012 kali ini! Event ini adalah Rainbow Event! Nah, yuk kita lihat bagaimana caranya mengikuti Rainbow Event ini!

 

Pada saat Rainbow Event, kamu akan merasakan Kejutan Event, berikut daftar tanggal Event :

  

Tanggal Bonus  Rainbow Event
30 Ags 2012 Masuk Mode Champion bebas Tiket (Gratis)
31 Ags 2012 +50% GP di setiap Mode
1 Sep 2012 +50% EXP di Dungeon mana saja
2 Sep 2012 Keberhasilan Reinforce Necklace +50%, Gem yang di butuhkan -50% untuk Reinforce

3 Sep 2012

+50% EXP di Dugeon mana saja
4 Sep 2012 +50% Keberhasilan Reinforce
5 Sep 2012 +20% Drop Rate di Dungeon mana saja

Pada tanggal di atas kamu dapat merasakan kejutan Rainbow Event pada jam - jam tertentu :

- Pada tanggal 30, 31 Agustus serta 3, 4, 5 September 2012 kamu bisa merasakan Event pada jam - jam tertentu seperti tabel di bawah, Rainbow Event akan berlangsung selama 30 Menit setiap waktu tertentu : 

Lucky 1 Lucky 2 Lucky 3 Lucky 4
14:00 WIB 16:00 WIB 18:00 WIB 20:00 WIB

 

- Pada Hari Libur(Weekend) tanggal 1, 2 September 2012 kamu bisa merasakan Rainbow Event pada jam - jam tertentu seperti tabel di bawah, Rainbow Event akan berlangsung selama 30 Menit setiap waktu tertentu : 

Lucky 1 Lucky 2 Lucky 3 Lucky 4 Lucky 5
12:00 WIB 13:00 WIB 14:00 WIB 15:00 WIB 16:00 WIB
Lucky 6 Lucky 7 Lucky 8 Lucky 9 Lucky 10
17:00 WIB 18:00 WIB 19:00 WIB 20:00 WIB 21:00 WIB

 

Nah Tunggu apa lagi !! Ayo Jangan sampai kamu terlewati Rainbow Event tersebut !

NEW ITEM:EXECUTIONER LIMITED PACKAGE:

Untuk menyambut  Job terbaru milik Lupus tim Grand Chase telah menyiapkan paket Avatar yang keren untuk Lupus.

 

Executioner Limited Package Avatar

 

Periode Event: 30 Agustus 2012 - 6 September 2012 (sebelum Maintenance)

Paket berisi Executioner Limited Avatar Set, Executioner Eye Tooth,dan Executioner Mission [Cash]

Executioner Limited Package selain merupakan avatar edisi terbatas juga memiliki koleksi senjata milik Lupus edisi terbatas! Executioner Limited Package hanya dapat diperoleh pada saat event ini saja lho! Yuk kita lihat isinya seperti apa.

 

Executioner Eye Tooth memiliki level 40 dan memiliki rarity Epic

RACCOON TORNADO COIN:

 

Periode Event: 23 Agustus 2012 - 6 September 2012 (sebelum maintenance)

Raccoon Tornado Coin hadir kembali! Setelah tahun lalu Raccoon datang kembali mengajak temannya, hmm siapa yang kali ini diajak ya? sang Raccoon datang kembali membawa Armor Set Medusa (Female) dan Perseus (Male) yang tidak kalah menariknya selain itu ia juga mengajak temannya Medusa untuk membantu petualangan para Chaser semua! Oops hati-hati jangan menatap matanya atau kalian akan menjadi batu!

Kalian dapat menemui Raccoon dalam Raccoon Tornado Game! Caranya sebagai berikut:

  1. Klik icon Mini Game pada Menu utama yang terletak di kanan atas layar.
  2. Pilih Raccoon Tornado Event.
  3. Klik Start pada layar.
  4. Kalian memerlukan setidaknya 1 buah Raccoon Tornado Coin untuk dapat bermain Raccoon Tornado Game.

Berikut adalah layar dalam Raccoon Tornado Game dan keterangannya.

 

  1. Karakter yang digunakan. Dapat diganti dengan menekan tombol change di sebelah kanan.
  2. Jumlah Raccoon Tornado Coin yang dimiliki. Raccoon Tornado Coin dapat dibeli di shop.
  3. Jumlah Lucky 7 Coin yang dimiliki.
  4. Hadiah yang diperoleh, keterangan lebih lanjut lihat catatan.
  5. Tombol Start. Akan berubah menjadi Stop untuk menghentikan putaran gambar.
  6. Daftar hadiah yang dapat diperoleh. Berubah jika memainkan Lucky 7 Game.

Raccoon Tornado Coin

Raccoon Tornado Coin (10 Package)

Catatan: Jika kalian mendapat 3 gambar yang berbeda, kalian akan mendapatkan 1 buah Lucky 7 Coin. Setelah terkumpul 5 buah Lucky 7 Coin, secara otomatis kalian akan bermain Lucky 7 Game dengan hadiah yang lebih bagus lagi!

Hadiah utama yang dapat diperoleh dari Raccoon Tornado Game adalah:

Medusa Pet Card

 

Medusa Armor Set dan Perseus Armor Set

 

Medusa

Keren kan? Hanya bisa didapat pada event ini lho!

LUPUS GRATIS:

Periode Event: 2 Agustus 2012 - 6 September 2012

Kali ini event yang sangat dinantikan! Lupus Gratis! Ya benar! Selama masa event, Chasers dapat membeli Lupus Mission [Cash] di shop dengan harga 0 alias Gratis! Wow!

Nah, ayo mainkan karakter terbaru Grand Chase, Lupus! Ready to Chase!

LUCKY CHASERS:

Hai Chaser, 
Fitur Lucky Chaser! pada minggu ini adalah hadiah untuk 100 orang Chasers! Dan hadiah kali ini adalah:

        
  Executioner Limited Avatar (7 Hari)

Pemenang Lucky Chasers akan diumumkan segera setelah maintenance untuk Update 30 Agustus 2012 selesai! Tunggu ya!

Comments
0 Comments